Kasi Kesra Kelurahan Tejosari Ikuti Sosialisasi Kelurahan Ramah Perempuan dan Peduli Anak (KRPPA)
20 November 2024 06:41:20
Tejosari, Selasa, 19 November 2024 – Kasi Kesejahteraan Rakyat (Kasi Kesra) Kelurahan Tejosari menghadiri Sosialisasi Kelurahan Ramah Perempuan dan Peduli Anak (KRPPA) yang dihadiri oleh berbagai perwakilan perangkat kelurahan, kader pemberdayaan masyarakat, dan tokoh masyarakat setempat. Sosialisasi...